Kinne Menjadi Perwakilan Surabaya untuk Workshop Scriptwriting di Bogor

by Agustus 19, 2014 0 comments
Mia Septi Susianawati, Ketua Kinne Komunikasi 2014 menjadi perwakilan kota Surabaya untuk berangkat ke kota Bogor mengikuti workshop penulisan naskah yang diadakan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Kebudayaan. Acara berlangsung selama 5 hari antara tanggal 13 - 17 Agustus 2014. Setiap skenario yang ditulis ketika proses workshop di Bogor akan dikirimkan untuk diproduksi pada workshop penyutradaraan yang diselenggarakan secara terpisah di Bali. Pemateri termasuk Riri Riza, Jujur Prananto, Alex Komang, Lele Layla, Damas Cendekia, dan Perdana Kertawiyudha. Kinne Komunikasi menjadi salah satu dari dua komunitas yang diberangkatkan dari Surabaya.

Mia Septi Susianawati (jaket jeans) 
bersama para peserta workshop dari kota lain

Beberapa pembicara di sebuah sesi workshop 

KINNE KOMUNIKASI

Developer

Cras justo odio, dapibus ac facilisis in, egestas eget quam. Curabitur blandit tempus porttitor. Vivamus sagittis lacus vel augue laoreet rutrum faucibus dolor auctor.

www.lowongankerjababysitter.com www.lowongankerjapembanturumahtangga.com www.lowonganperawatlansia.com www.lowonganperawatlansia.com www.yayasanperawatlansia.com www.penyalurpembanturumahtanggaku.com www.bajubatikmodernku.com www.bestdaytradingstrategyy.com www.paketpernikahanmurahjakarta.com www.paketweddingorganizerjakarta.com www.undanganpernikahanunikmurah.com